Thursday, March 7, 2013

tips sebelum ujian un (SMP)

buat agan-agan yg sebentar lagi akan menghadapi ujian saya akan memberikan tips-tipsnya...

1.gunakan waktu dengan bijak.
menggunakan waktu dengan bijak adalah salah satu tips untuk menghadapi ujian,gunakanlah
waktu yang ada untuk belajar dan menggunakan waktu untuk hal-hal yang positif jangan untuk hura-hura\bermain terus.

2.gunakan cara belajar yang asik
   dengan cara belajar dengan asik kita akan lebih senang belajar apalagi kita belajar bukan dari buku materi saja tetapi juga kita belajar dari media lain seperti internet.carilah soal-soal dari intenet untuk menambah wawasan kita dan supaya tidak  bosan gitu hahahah 

 3.jangan hubungi pacar dulu
    bagi agan-agan yang sudah memiliki pacar lebih baik jangan saling menghubungi dulu supaya  kita berkonsetrasi dalam belajar dulu..

(ingat kata thomas alfa edison "KESUKSESAN=1% KEPANDAIAN 99% KERJA KERAS


demikian tips dari saya semoga bermanfaat.......
GOOD LUCK!

No comments:

Post a Comment